Badan Penyiaran Hindu (BPH) Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Pusat menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Tahun 2019, di Wantilan Pura Parahyangan Agung Jagatkartta, Gunung Salak, Jl. Raya Nanas, Bogor Jawa Barat. Rakornas dilaksanakan selama tiga hari, 1-3 Februari 2019 dengan mengusung tema “Membangun Indonesia Melalui Penyebaran Dharma”. Rakornas ini merupakan yang pertama kalinya digelar selama […]
Ketua Umum Pengurus Harian Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Pusat, Mayjen TNI (Purn) Wisnu Bawa Tenaya beserta rombongan Panitia Nasional Perayaan Nyepi Tahun Baru Saka 1941 mendatangi Polda Bali untuk bersilaturahmi, (25/1). Wisnu Bawa Tenaya beserta rombongan langsung diterima oleh Wakapolda Bali Brigjen Pol. I Wayan Sunartha didampingi beberapa pejabat utama Polda Bali, dalam pertemuan […]
Panitia Dharma Santi Nyepi 2019 bertemu dengan Wakil Presiden, Jusuf Kalla, Selasa (29/1). Rombongan yang dipimpin Ketua Umum Pengurus Harian Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Pusat, Mayjen TNI (Purn) Wisnu Bawa Tenaya, bertemu dengan Wapres untuk membicarakan pelaksanaan Dharma Santi Nyepi Tahun Baru Saka 1941 yang akan digelar di Bali pada awal April mendatang. Bali […]